Minggu, 10 Juli 2011

Aneka Jamu Tradisional, Warisan leluhur untuk kesehatan tubuh


ANEKA JAMU TRADISIONAL INSTAN   “ PERMATA ALAMI “

Jamu Tradisional berbagai pilihan dalam bentuk instan dengan berbagai khasiat untuk menjaga kesehatan tubuh

Desa : Sirapan dan Tempursari
Kecamatan : Madiun dan Wungu
Unit Usaha : 2 Unit
Kapasitas : 50 kg /bulan / unit
Kontak : Klinik Bisnis Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag)
              Kabupaten Madiun ( Pak Agung dan Pak Agus )
Telp/Fax. : ( 0351 ) 454322

Minggu, 26 Juni 2011

Aneka Kripik dan Kue Kering, menemani saat santai bersama keluarga


ANEKA OLAHAN KRIPIK DAN KUE KERING,  
KELOMPOK USAHA “ SRIKANDI GROUP ”



Aneka camilan keluarga yang terbuat dari pisang, singkong, mbothe, ares, garut dll yang gurih dan renyah

Desa : Sirapan dan Blimbing
Kecamatan : Madiun dan Dolopo
Unit Usaha : 2 Unit
Kapasitas : 120 - 150 kg / bulan / unit
Kontak : Klinik Bisnis Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag)
              Kabupaten Madiun ( Pak Agung dan Pak Agus )
Telp/Fax. : ( 0351 ) 454322

Kripik Buah, dari buah segar pilihan yang lezat


ANEKA KRIPIK BUAH


Kripik yang terbuat dari aneka buah pilihan (Nangka, Salak, Kedondong, Melon dll) dan diproses secara vakum sehingga tidak menghilangkan rasa dan aroma aslinya

Desa : Kedondong
Kecamatan : Kebonsari
Unit Usaha : 1 Unit
Kapasitas : 1500 kg / bulan
Kontak : Klinik Bisnis Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag)
             Kabupaten Madiun ( Pak Agung dan Pak Agus )
Telp/Fax. : (0351) 454322

Krupuk Lempeng Puli, teman makan yang renyah


KRUPUK LEMPENG PULI

Krupuk khas Madiun yang dibuat dari beras pilihan


Desa : Kincang Wetan dan Bangunsari
Kecamatan : Jiwan dan Mejayan
Unit Usaha : 15 Unit
Kapasitas : 20 – 50 kg / hari / unit
Kontak : Klinik Bisnis Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag)
Kabupaten Madiun ( Pak Agung dan Pak Agus )
Telp/Fax : ( 0351 ) 454322


Rabu, 22 Juni 2011

Sambel Pecel Madiun, Penggugah Selera makan

SAMBEL PECEL

Makanan khas Madiun yang diracik secara tradisional dibuat dari kacang tanah pilihan dan bahan-bahan lain tanpa bahan pengawet. Tersedia dalam 3 macam rasa :  biasa, sedang, dan pedas

Desa : Jiwan dan  Sumber Bening
Kecamatan : Jiwan dan Balerejo
Unit Usaha : 20 Unit
Kapasitas : 10– 20 kg / hari / unit
Kontak : Klinik Bisnis Dinas Perindustrian dan Perdagangan        
   (Disperindag) Kabupaten Madiun ( Pak Agung dan Pak Agus )

Brem, Makanan khas Madiun

Selayang Pandang Kabupaten Madiun


 
            Kabupaten Madiun terletak di sebelah barat Jawa Timur dengan luas wilayah 1010,86 km2. Secara fisik Kabupaten Madiun berbatasan dengan Kabupaten Bojonegoro di sebelah utara, Kabupaten Nganjuk di sebelah timur, Kabupaten Ponorogo di sebelah selatan, dan Kabupaten Magetan serta Kabupaten Ngawi di sebelah barat.
      Adapun visi Kabupaten Madiun adalah terwujudnya masyarakat Kabupaten Madiun yang religius, sejahtera, berkeadilan, damai, maju, menguasai iptek, berbasis imtaq, agro dan gotong royong. Selain itu Kabupaten Madiun juga memiliki produk unggulan dan hortikultura yang berpotensi untuk dikembangkan menjadi komoditi ekspor. Pesona alam Kabupaten Madiun juga tak kalah indahnya dengan wana wisata alami maupun buatan yang layak untuk menjadi tujuan wisata bagi turis local maupun asing.